KAPABILITAS APARAT PENGAWAS INTERN PEMERINTAH DI INSPEKTORAT DAERAH KABUPATEN TAKALAR
DOI:
https://doi.org/10.26618/jppm.v1i2.3581Keywords:
Kapabilitas APIP, pengawasan internal, inspektoratAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengevaluasi kapabilitas Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) diInspektorat Daerah Kabupaten Takalar, dengan menggunakan jenis penelitian kualitatif bertipe deskriptif. Teknik analisis data melalui reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lemahnya peran dan layanan pengawasan intern, pengelolaan sumber daya manusia yang belum optimal dan maksimal, praktik kurang profesional, manajemen dan akuntabilitas kinerja masih tergolong rendah, serta hubungan dan budaya organisasi masih perlu ditingkatkan.
References
Ahmad, dkk. 2011. “Pengaruh Kompetensi dan Independensi Pemeriksa Terhadap Kualitas Hasil Pemeriksaan Dalam Pengawasan Keuangan Daerah : Studi Pada Inspektorat Kabupaten Pasaman Sumatera Barat”. Politeknik Negeri Padang.
Atmosudirdjo, 2001, Pedoman Penyusun Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara
Hartanto, F. M. (2009). Paradigma Baru Manajemen Indonesia: Menciptakan Nilai Dengan Bertumpu Pada Kebajikan Dan Potensi Insani. PT Mizan Publika.
Herliansyah, Yudhi. Meifida Iliyas, 2006. Pengaruh Pengalaman Auditor Terhadap penggunaan Bukti Tidak relevan Dalam Auditor Judgment. Jurnal. SNA IX Padang
Kurnia Ariati K, 2014. Pengaruh Konpetensi Auditor Terhadap Kualitas Audit dengan Kecerdasan Spritual Sebagai variable Oderating(Studi persepsi Auditor pada Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan Provinsi Jawa Tengah). Skripsi Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro.
Kusharyanti. 2003. Temuan Penelitian Mengenai Kualitas Audit Dan Kemungkinan Topik Penelitian Di Masa Datang. Akuntansi dan Manajemen.
Mayangsari, Sekar. 2003. Analisis Pengaruh Independensi, Kualitas Audit, Serta Mekanisme Corporate Governance Terhadap Integritas Laporan Keuangan. Symposium Nasional Akuntansi VI. Oktober
Peraturan Kepala BPKP No. XXX Tahun 2015. Pedoman Teknis Peningkatan Kapabilitas Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) Secara mandiri (Self Inprovement)
Peraturan Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan Nomor : PER-211/K/JF/2010. Tentang Standar Kompetensi Auditor
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 8 Tahun 2009 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 23 Tahun 2007 tentang Pedoman Tata Cara Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah.
Permendagri Nomor 64 Tahun 2007 tentang Pedoman Teknis Organisasi Dan Tata Kerja Inspektorat Provinsi Dan Kabupaten/Kota
Siagian, S. P. (2003). Administrasi Pembangunan: Konsep, Dimensi, Dan Strateginya. Bumi Aksara.
Standar Auditing (PSA). 2001. No. 04 (SA Seksi 210: 210.1). Tentang Standar Umum Audit
Sugiyono, 2007. Statistik Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta, cv.
Sugiyono, 2009, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung : Alfabeta.
Undang Undang Dasar Negara Republik Indonesia 1945.
Sughanda. Dunn. 2001. Koordinasi, Gunung Agung, Jakarta
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).